Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

move on atau let it go?

 hingga kini aku masih mencari makna move on atau let it go kata yudha temenku.. let it go aja bu, biarin aja ngalir nanti juga lupa sendiri kalau move on kan diapksa buat lupa aku berpikir mungkin benar juga. kemudian aku mulai memikirkan apa saja hal yang belu lakukan dulu. dan masih mengganjal pikiranku hingga saat ini. terlintas dua hal. layaknya hutang yang tersangkut di hatiku. aku ingin menunaikannya. setelah itu melanjutkan perjalananku agar bertemu dengan orang baru. hai orang baru.. tunggu aku bereskan urusanku ya. maaf  aku sekarang masih berjuang untuk melupakan cerita lamaku. nanti kamu sambut aku ya? kita bikin cerita kita seseru pertemuan kita nanti. 

Bantu aku ikhlaskanmu

 Setelah sekian lama akhirnya aku menulis kembali. Akhir 2020 aku galau antara menyatakan rasaku atau pergi tinggalkanmu. Namun hingga 2021 mau habis. Akhirnya aku memang tidak bisa memilikimu. Mungkin kau memang bukan yang terbaik untukku. Namun mengapa sulit sekali lupakanmu. . Mas hen.. Sapaan hangat dariku untukmu Aku tidak tahu apa-apa tentang isi hatimu, keadaanmu dan lain-lain. Tapi asal kau tau. Jauh sejak awal kita kenal. Aku penasaran ingin bertemu dan mengenalmu. Masih teringat jelas dalam ingatanku. Saat pertama kali kita kenal berchatan. Km mengirimkan fotomu berdua rifki ditempat kerjamu. Aku tak pernah memandang rendah pekerjaan atau pendidikanmu. Saat itu aku hanya ingin mencari teman yang sehobi. Bagus-bagus..bisa jadi teman hidup. Namun berkali inginku bertemu denganmu. Selalu gagal. Jujur aku saat tidak bisa bertemu denganmu memang karna fisikku yang lemah sering sakit. Namun aku tidak tahu, kau tidak bisa memang karna sibuk atau memang tidak ingin bertemu dengan...